Sekda Karo Resmi Dilantik, Kantor Bupati Karo Dibanjiri Papan Bunga Ucapan Selamat dan Sukses 

REDAKSI TANAH KARO

- Redaksi

Rabu, 10 September 2025 - 22:09 WIB

5037 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Usai pelantikan Sekdakab Karo Gelora Kurnia Putra Ginting, S.STP, MM, Foto bersama Bupati Karo Brigjen Pol (Purn) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp.OG., M.Kes., dan Wakil Bupati Karo Komando Tarigan S.P 

 

KARO – WARTAREALITAS.COM – Papan bunga ucapan selamat dan sukses pelantikan Sekertaris Daerah Kabupaten Karo Gelora Kurnia Putra Ginting, S.STP, MM banjiri halaman parkir Kantor Bupati Karo dan di sebelah kanan – kiri jalan protokol depan kantor Bupati Karo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bertempat di Aula Kantor Bupati Karo, Jalan Jamin Ginting Kabanjahe, Rabu 10 September 2025, Bupati Karo Brigjen Pol (Purn) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp.OG., M.Kes., secara resmi melantik Gelora Kurnia Putra Ginting, S.STP, MM, sebagai Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) Karo definitif,
Papan Bunga Ucapan Selamat dan Sukses Pelantikan Sekertaris Daerah Kabupaten Karo Gelora Kurnia Putra Ginting banjiri halaman parkir dan sepanjang jalan protokol depan kantor Bupati Karo.

Dalam sambutannya, Bupati Karo menyampaikan selamat serta menaruh harapan agar Sekda yang baru dapat meningkatkan tata kelola pemerintahan, mendorong pembangunan daerah, dan mewujudkan pelayanan publik yang unggul.

“Jabatan tinggi mengandung tanggung jawab besar. Kami berharap Sekretaris Daerah yang baru mampu membawa angin segar bagi birokrasi Kabupaten Karo serta menghadirkan pemerintahan yang bersih, efektif, efisien, dan profesional,” ujar Bupati.

Bupati juga memberikan apresiasi kepada Edy Surianta yang sebelumnya mengemban tugas sebagai Penjabat Sekda Karo, serta mengajak seluruh jajaran perangkat daerah untuk bersinergi bersama Sekda definitif demi mewujudkan visi “Karo Beriman, Berbudaya, Modern, Unggul, dan Sejahtera Berkelanjutan.” Ungkapnya

Pelantikan ini berdasarkan Keputusan Bupati Karo Nomor 800.1.3.3/038/BKPSDM/2025 tanggal 8 September 2025.
Acara pelantikan turut dihadiri Wakil Bupati Karo, Ketua DPRD, Kapolres Tanah Karo, Dandim 0205/TK, Kepala Kejaksaan Negeri Karo, Ketua Pengadilan Negeri Kabanjahe, pejabat eselon, insan pers, serta para undangan lainnya.
Penulis: Daris Kaban

Berita Terkait

Sikapi Laporan Terkait Pembangunan Jalan Mandah Kitik, Inspektorat Akan Segera Cek Lokasi
Pemdes Kacaribu Bangun Jalan Milik Perorangan Bersumber Dari Dana Desa T.a 2025, Sarat Kepentingan Oknum Sekdes
Kadinkes OI Jawab Polemik Anggaran Perjalanan Dinas: “Semua Sesuai Aturan”
Babak Baru Perkara Pemalsuan Dokumen, Kejari Karo Tetapkan Status Tahanan Kota Kades dan Sekdes Pengambatan
Kejaksaan Negeri Karo Tetapkan Dan Tahan MG Istri Terdakwa Tindak Pidana Korupsi Pupuk Bersubsidi 
Polda Riau Tunjuk Duta Green Policing untuk Perkuat Keterlibatan Generasi Muda dalam Isu Lingkungan
Pemdes Ketawaren Diduga Pungli Warganya, Modus Jual Beli Vocher Internet Milik Desa
Pasca Ditetapkan Sebagai DPO Ahirnya GN Tersangka Kasus Pembunuhan Menyerahkan Diri ke Polisi 

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 16:57 WIB

“Polsek Karangbinangun melaksanakan kegiatan patroli kota presisi dialogis untuk memberikan himbauan pesan kamtibmas kepada warga dengan baik “

Senin, 27 Oktober 2025 - 16:55 WIB

“Kapolsek karangbinangun menghadiri kegiatan sedekah bumi di desa sambo pinggir dalam rangka Ngaji bareng”

Senin, 27 Oktober 2025 - 13:06 WIB

“Polsek modo patroli objek vital untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat”

Senin, 27 Oktober 2025 - 12:56 WIB

“Kegiatan Monitoring pekarangan pangan bergizi diwilayah Sukodadi upaya kominmen Anggota polsek sukodadi dukung ketahanan pangan”

Senin, 27 Oktober 2025 - 12:48 WIB

“Polsek sukodadi Gelar, Patroli blue light tengah malam untuk mengantisipasi gesekan oknum Perguruan silat dan balap liar Diwilayah Sukodadi”

Senin, 27 Oktober 2025 - 12:38 WIB

“POLSEK SUKODADI,POLRES LAMONGAN GIAT PATROLI KOTA PRESISI OBYEK VITAL GUNA CEGAH DAN TANGKAL 3C DIWILAYAH SUKODADI”

Senin, 27 Oktober 2025 - 12:36 WIB

“POLSEK SUKODADI, POLRES LAMONGAN PATROLI PENGATURAN LALU LINTAS PAGI UNTUK MEMBERIKAN PELAYANAN KEAMANAN WILAYAH TERHADAP MASYARAKAT”

Senin, 27 Oktober 2025 - 12:34 WIB

“POLSEK SUKODADI GIAT PATROLI MONITORING CEGAH TERJADINYA BENCANA ALAM DIWILAYAH SUKODADI”

Berita Terbaru